Marching Band SMK 15

Biodata Umum

Pada tanggal 1 Oktober 1998 maka dibentuklah Marching band SMK 15 atas desakan Eskul Pramuka yg ada di Sekolah SMK 15 yang di mana peralatan dapat bantuan dari Kwatir cabang Pramuka Jak-sel yang di mana melihat bahwa eskul pramuka di SMK 15 banyak mendapat prestasi ditingkat daerah tersebut. Untuk tahap pertama anggota MB. SMK 15 terdiri dari seluruh anggota Pramuka yang ada di sekolah tersebut dan 2 tahun kemudian pada tahun 2000 anggota MB. SMK 15 menerima juga dari eskul lainnya.

Prestasi

  • Pada tahun 1998 s/d 2000 ikut mengisi acara di HUT Hero
  • Pada tahun 1998 mengisi acara Gebyar Sekolah SMK seluruh Jakarta di Jakarta Fair
  • Pada tahun 1999 mengisi acara HUT Karang Taruna seluruh Indonesia di Lebak Bulus
  • Pada tahun 2001 mengisi acara AIDS sedunia di Lapangan Monas Jakarta
  • Pada tahun 2002 ikut membuat sinetron Marching Band pada serial LUV yg diproduksi oleh RCTI
  • Pada tahun 2002 mengisi acara Pekan Olah Raga PT. Expans (pertamina) di lapangan simpruk
  • Pada tahun 2002 mengisi acara pada saat Launching Gunung Agung di Cabang Mampang Jakarta Selatan